ASSESMENT SURVEILANS AKREDITASI PENJAMINAN MUTU KE PENGADILAN NEGERI KOTA AGUNG
Kota Agung | Tim Assesor Akreditasi Penjaminan Mutu dari Pengadilan Tinggi Tanjungkarang melaksanakan surveilans pada Pengadilan Negeri Kota Agung. Agenda tersebut dimulai dengan Opening Meeting hari senin tanggal 19 Februari 2018 dan berakhir di hari selasa dengan closing meeting tanggal 20 Februari 2018. Agenda ini adalah agenda yang sudah terjadwal setiap 6 bulan selama 3 tahun ke depan sehubungan dengan telah diraihnya predikat Akreditasi Penjaminan Mutu Pengadilan Negeri Kota Agung pada Juli 2017.
Bagaimana Cara Mendapatkan Pelayanan Informasi?
Ketua Mahkamah Agung RI pada tanggal 5 Januari 2011 telah menerbitkan Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor 1-144/KMA/SK/I/2011 tentang Pedoman Pelayanan Informasi di Pengadilan.
Syarat dan Tata cara Pengaduan
Syarat dan tata cara pengaduan mengacu pada Lampiran Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI No. 076/KMA/SK/VI/2009 tanggal 4 Juni 2009 tentang Pedoman Pelaksanaan Penanganan Pengaduan di Lingkungan Lembaga Peradilan.
Bantuan Hukum Untuk Masyarakat Tidak Mampu
Mahkamah Agung RI pada tanggal 9 Januari 2014 telah menerbitkan Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pedoman Pemberian Layanan Hukum Bagi Masyarakat Tidak Mampu di Pengadilan.
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas