RAPAT ANGGOTA LUAR BIASA KOPERASI PENGAYOMAN PEGAWAI NEGERI
BANDAR LAMPUNG | Selasa, 15 November 2022 Dalam rangka memasuki masa Purnabakti Bapak Kesud Erlianto, SH.,MH selaku Ketua Pengurus Koperasi Pengayoman PT Tanjungkarang kini dialih tugaskan kepada Ketua Pengurus yang baru. Adapun Ketua Pengurus yang terpilih dalam forum rapat yang dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Tinggi Tanjungkarang ini yaitu Bapak M.Yusup, SH.,MH.
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas